HEGEMONI DALAM NOVEL TIBA SEBELUM BERANGKAT KARYA FAISAL ODDANG

Authors

  • Hardita Hatta Program Studi Sastra Indonesia, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Halu Oleo
  • La Ino

DOI:

https://doi.org/10.33772/cakrawalalistra.v4i2.1409

Keywords:

Hegemoni, Novel , Pengarang dan Bissu

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana hegemoni tergambar dalam novel Tiba Sebelum Berangkat karya Faisal Oddang. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hegemoni dalam novel Tiba Sebelum Berangkat karya Faisal Oddang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kepustakaan menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan sosiologi sastra, khususnya teori Hegemoni Antonio Gramsci. Data penelitian ini adalah teks cerita yang berkaitan dengan hegemoni dalam Tiba Sebelum Berangkat karya Faisal Oddang, berupa dialog, penggambaran pengarang, maupun tingkah laku tokoh dalam cerita. Hasil penelitian ini menunjukkan bagaimana pengarang dan faktor-faktor sosial yang mempengaruhinya sehingga menggambarkan bentuk-bentuk hegemoni. Adapun hegemoni yang terdapat dalam novel Tiba Sebelum Berangkat karya Faisal Oddang menunjukkan; Pertama, hegemoni agama, hegemoni negara yang meliputi hegemoni oleh partai Golkar, hegemoni tentara Islam Indonesia, hegemoni oleh pimpinan para bissu, serta hegemoni budaya dari sisi kepercayaan masyarakat berupa tingkah laku yang dipercayai sebagai suatu aturan sosial, di antaranya bissu sebagai penyambung lidah masyarakat, budaya tellu cappa, kekuatan badik dan kepala manusia sebagai tumbal.

 Kata Kunci : Hegemoni, Novel , Pengarang dan Bissu

References

Anwar, Ahyar. (2010). Teori Sosial Sastra. Yogyakarta: Ombak.

Beilharz, Peter. (2005). Teori Teori Sosial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Bocock, Robert. (2007). Pengantar Kompherensiv Untuk Memahami Hegemoni. Yogyakarta: Jalasutra.

Endraswara, Suwardi. (2013). Teori Kritik Sastra. Yogyakarta: CAPS (Center for Academic Publishing Service).

Falah, Fajrul. (2018). Hegemoni Ideologi dalam Novel Ayat-Ayat Cinta Karya Habiburrahman el Shirazy (Kajian Hegemoni Gramsci) : Jurnal Nusa Vol. 13, Agustus.

Faridah. (2018). Hegemoni Kekuasaan dalam Novel Puya Ke Puya Karya Faisal Oddang. Makassar: Universitas Negeri Makassar.

Faruk, (2014). Pengantar Sosiologi Sastra dari Strukturalisme Genetik sampai Post-modernisme. 2014: Pustaka Pelajar.

Gramsci, Antonio. (2013). Prison Notebook (Catatan-catatan dari Penjara). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hartarini. (2018). “Komunitas Adat Bissu: Waria Bertalenta Sakti Sebuah Analisis Sosio-Budaya Etnis Bugis) : Jurnal Ilmiah Informatika Vol. 3 No.2

Hefni, Moh. (2011). Runtuhnya Hegemoni Negara dalam Menentukan Kurikulum Pesantren. Jurnal KARSA. 19 (1): 67-72.

Irwansyah. (1989). Syair Putri Hijau Telaah Sejarah Teks dan Resepsi. Jogja: Pasca Sarjana Universitas Gajah Mada.

Moleong, Lexy J. (2006). Metode Penelitian Kualitatif: Edisi Revisi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Oddang, Faisal. (2018). Tiba Sebelum Berangkat. Jakarta: Kepustakaan Populer Gramedia.

Patria, Nezar & Andi Arief. (2015). Negara dan Hegemoni. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Pawestri, Shalikhatin. (2015). Hegemoni Kekuasaan dalam Novel Bibir Merah Karya Achmad Munif. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Saraswati, Ekarini. (2003). Sosiologi Sastra: Sebuah Pemahaman Awal. Malang: Penerbit Bayu Media

Simon, Roger. (2004). Gagasan-Gagasan Politik Gramsci. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Suliyati, Titiek. (2016). “ETNIS BUGIS KEPULAUAN KARIMUNJAWA: Harmoni dalam Pelestarian Budaya dan Tradisi) : Jurnal Sabda Vol. 11

Suliyati, Titiek. (2018). “BISSU: Keistimewaan Gender dalam Tradisi Bugis) : Jurnal Ilmiah Kajian Antropologi Vol. 2 No.1

Suwondo, Tirto. (2011). Membaca Sastra. Yogyakarta: HIKAYAT Publishing.

Wahyuti, Sri. (2011). Propaganda Masyarakat Etnis Tionghoa dalam novel Miss Lu Karya Naning Pranoto: Kajian Hegemoni Antonio Gramsci. Semarang: Universitas Negeri Semarang.

Wellek, Rene & Warren, Austin. (2016). Teori Kesusastraan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Wicaksono, Andri. (2014). Pengkajian Prosa Fiksi. Garudawaca.

Wijangka, Angga Rames. (2008). Analisis Hegemoni Kekuasaan dalam Novel Pabrik Karya Putu Wijaya : Jurnal Artikulasi Vol. 5, Februari.

Wiyatmi. (2013). Sosiologi Sastra: Teori dan Kajian terhadap Sastra Indonesia. Kanwa Publisher.

Yusran. (2018). “Bissu” Bukan Waria (Studi Atas Hadis-Hadis Tentang Khuntsa) : Journal UIN Alauddin Vol. 4 No.1

Yusuf, Mansyur. (2017). Hegemoni dalam Novel Berkisar Merah Karya Ahmad Tohari (Suatu Kajian Hegemoni Antonio Gramsci). Makassar: Universitas Negeri Makassar.

Zed, Mestika. (2008). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Additional Files

Published

2021-12-30

Issue

Section

Volume 4 Nomor 2, Desember 2021

How to Cite

HEGEMONI DALAM NOVEL TIBA SEBELUM BERANGKAT KARYA FAISAL ODDANG. (2021). Cakrawala Listra: Jurnal Kajian Sastra, Bahasa, Dan Budaya Indonesia, 4(2), 179-200. https://doi.org/10.33772/cakrawalalistra.v4i2.1409

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

1-10 of 69

You may also start an advanced similarity search for this article.